Kelebihan Wrapping atau Cutting Sticker Motor dan Mobil
![]() |
Wrapping sticker sangat simpel dan praktis. karena selain memiliki warna yang bervariasi proses pemasangan wrapping sticker tidak terlalu sulit dan tidak memakan waktu yang lama. bahkan sudah ada yang pemasangannya bisa di lakukan di rumah anda.
Keuntungan dari pemasangan wrapping dibanding pengecatan ulang adalah.
- Harga yang lebih murah.
- Tidak memakan waktu yang lama saat pemasangan.
- Tersedia banyak pilihan warna yang lebih mudah dipilih oleh pemilik kendaraan.
- Lebih mudah mengganti warna saat ingin merubah warna lain.
- Bila lecet lebih mudah diganti dengan warna yang sama.
- Pemasangan dapat di lakukan di rumah anda.
Kekurangan dari Wrapping dibanding pengecatan ulang adalah.
- Jangka waktu ketahanan yang lebih pendek dibanding pengecatan ulang.
- Mudah terkelupas atau tergores.
Wrapping atau Cutting sticker mobil atau motor memiliki macam jenis dari motif maupun tekstur warna sticker. ada yang warna Chrome, Doff/matte, metallic, Satin, hingga Brush allumunium.
Sekian blog mengenai wrapping atau cutting sticker mobil dan motor. semoga anda sekalian dapat mengetahui apa itu wrapping dan kelebihannya dibanding pengecatan ulang. jangan lupa comment dan share ke teman2 kalian.


Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapuswah keren sekali mobil ini om
BalasHapusDitunggu ulasan berikutnya 👍🏻
BalasHapusmenarik dan bagus infonya,ditunggu postingan lainnya 👍👍
BalasHapus